Woensdag 20 November 2013

Resep Tumis Daging With Bombay

Tumis daging ini sangat mudah juga rasanya tak kalah mantafnya

swami paling suka dengan masakan ini...
disamping enak Tumis daging with bombay inimempunya rasa yang gurih ...
pokoknya cocok deh dilidah....^_^

Tumis Daging Sapi











Bahan :
500 gr tetelan daging sapi
1 BUAH bawang Bombay iris bulat tipis
3 siung bawang putih cincang kasar
1/2 sdt merica bubuk5 buah cabe merah iris serong
3 sdm minyak goreng
1 sdt kecap asin
1 sashet saos tiram
1 sdm kecap manis
1/2 sdt garam (jika kurang bisa tambahi)
1 sdt gula pasir
100 ml air

Cara Membuat:
Rebus tetelan daging sapi hingga empuk. Tiriskan. Iris kecil-kecil. Sisihkan.
tumis bawang putih sampai harum lalu masukkan bawang Bombay sampai layu
kemudian masukkan daging beri saos tiram, kecap asin,kecap manis, merica,garam dan gula pasir
lalu beri air setelah matang beri irisan cabe.... sajikan hangat

Selamat Mencoba.....

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Resep Tumis Daging With Bombay

  • OSENG BUNCIS Bahan :100 gr buncis iris serong1 buah telur buat orek1 buah dada ayam goreng disuwir3 siung bawang merah iris tipis1 siung bawang putih iris tipis5 buah cabe merahiris serong1 buah tomat iris ...
  • Resep Tumis Oncom ala Dapur AnitaWalaupun oncom hanya makanan sederhana, akan tetapi bisa membuat seseorang terpikat dengan rasanya yang uniq...dicampur dengan beberapa bahan jadilah oncon makanan yang istimewa, apalagi di daerahku ...
  • Resep Pangsit GorengPangsitBahan :1 pak kulit pangsit1/2 kg daging sapi cincangdun bawang secukupnya di irisgaram secukupnyagula pasir secukupnya100 ml airMinyak tuk menggorengBumbu Halus :5 buah bawang merah4 siung baw ...
  • Resep Tumis Buncis WortelMasakan sayur yang dimasak kali ini adalah tumis buncis campur wortel. Sangat cepat proses memasaknya dan praktis. Menggunakan bumbu sederhana dan siapa saja bisa membuatnya. Sekiranya masakan ini bi ...
  • Resep sayur Buncis dan WortelAnakku alfi terkadang suka g mau makan sayur apalagi di bening, dia sudah tahu rasa, Tapi kalo di masakkin Pure Worcis ini, makannya lahap.... hap... hap....senang deh kalo anak suka sayuran.....Baha ...
  • Resep Kuah Daging SapiLagi g enak badan...masaknya yang simple dan praktis tapi gimana biar membangkitkan nafsu makan...well....kucoba meracik bumbu yang ada di dapur, setelah matang ...Alhamdulillah...wenak tenan...ini g ...

0 opmerkings:

Plaas 'n opmerking